pilihan +INDEKS
Ricana Hambali Pimpin Rapat Kerja 4 Pokja Dan Sekretariat Serta Evaluasi Kegiatan TP PKK Kab. Kampar
Bangkinang Kota, Memasuki Tahun Anggaran 2025 Pj. Ketua TP PKK Kabupaten Kampar Ricana Djayanti Hambali lakukan Rapat Kerja 4 Pokja Dan Sekretariat serta Evaluasi Kegiatan TP PKK Kab. Kampar selama tahun 2024, bertempat di Kantor PKK Kabupaten Kampar, Senin (6/1).
Diikuti oleh Sekretaris TP PKK Kabupaten Kampar dan masing-masing Ketua Pokja Ricana Hambali buka dan pimpin langsung jalannya rapat. Dalam rapat ini Ricana meminta untuk bacakan laporan kegiatan yang telah dilaksanakan dari 4 (empat) Pokja dan Kesekretariatan selama tahuin 2024 beserta kendala yang ada.
Berbagai jenis kegiatan disampaikan oleh masing-masing Ketua Pokja mulai dari Pokja I sampai Pokja IV dan Kesekretariatan yang memiliki program unggulan untuk 21 Kecamatan dan dilaporkan berjalan dengan baik meski masih banyak kendala disana sini.
Berikan pengarahan pada peserta Rapat dan Evaluasi ini setelah mendengarkan laporan sembari lakukan tanya jawab kepada masing-masing Pokja, Ricana menekankan agar setiap kegiatan yang dilakukan harus menyingkronkan dengan anggaran yang tersedia agar kegiatan terlaksana dengan baik dan benar serta tepat sasaran bukan kegiatan serimonial semata dan tentunya harus lebih menegaskan untuk seluruh ketua PKK kecamatan untuk lebih pro aktif.
" Untuk meningkatkan mutu pelaksanaan program kerja, saya tekankan kepada semua Pokja, agar selalu lakukan pembinaan-pembinaan kepada para kader PKK dan harus selalu lakukan evaluasi-evaluasi kerja dan meningkatkan semua capaian" demikian dikatakan Ricana.
" Fokus lakukan pembinaan-pembinaan kepada kader-kader PKK terhadap setiap program yang mendukung program pemerintah" tambah Ricana dalam pengarahannya.
Ricana juga katakan untuk lakukan kegiatan secara efektif dan sistematis, dan akan lakukan evaluasi-evaluasi secara berkala yang bertujuan sebagai peningkatan kinerja para pengurus TP PKK Kabupaten Kampar.
Berita Lainnya +INDEKS
Politeknik Kampar Gelar Seminar “Guru Aman, Sekolah Nyaman” Tahun 2026
Bangkinang, Senin, 12 Januari 2026 — Politeknik Kampar menyelenggarakan seminar bertema &ld.
Bupati Kampar Pimpin Rapat Staf Sekaligus Persiapan Awal Hari Jadi Kabupaten Kampar ke-76 Tahun 2026
Bangkinang Kota – Bupati Kampar, Ahmad Yuzar,S.Sos MT memimpin Rapat Staf sekaligus Persiap.
Merajut Silaturrahmi, Menguatkan Integritas: Langkah Awal Kepala KUA Salo Zulfahmi
Salo, — Suasana Balai Nikah Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Salo tampak hangat pada Jum.
Bupati Kampar Sambangi Kementerian PU Ajukan Pembangunan Empat Ruas Jalan Strategis
Jakarta — Bupati Kampar Ahmad Yuzar, S.Sos., MT melakukan kunjungan kerja ke Kementerian Pe.
Melalui Zoomeeting, Pemkab Kampar Ikuti Panen Raya Bersama Presiden RI, Dukung Penuh Swasembada Pangan
Bangkinang Kota – Bupati Kampar Ahmad Yuzar, S.Sos., M.T. yang diwakili Asisten II Setda Ka.
Ketua IKTD Batam, Arlon Veristo: Golkar Kepri Butuh Pemimpin Stabil dan Merangkul, Rizki Faisal Paling Siap
Batam — Ketua Ikatan Keluarga Tanah Datar (IKTD) Kota Batam, Arlon Veristo, menyatakan duku.







