pilihan +INDEKS
Waspada, Penipuan Mengatasnamakan Bupati Bengkalis Kasmarni

BENGKALIS, acuannews.com - Kepada masyarakat di Kabupaten Bengkalis, waspadalah terhadap penipuan yang sedang marak saat ini.
Kali ini, seseorang dengan nomor 0822-9597-7887 yang mengaku sebagai Ajudan Bupati Bengkalis yang mengiming-imingkan akan memberikan bantuan kepada Tim PKK sebesar 75 juta.
Kemudian, beliau malah menyuruh sang penerima untuk menghubungi nomor yang lain untuk konfirmasi penerimaan uang tunai tersebut.
Penipu telah beraksi dengan menelfon sejumlah Kepala Desa di Kabupaten Bengkalis dengan modus memberikan bantuan uang tunai tersebut.
Kepada seluruh masyarakat Kabupaten Bengkalis, diharapkan agar tetap waspada serta hati-hati terhadap aksi yang dilakukan oleh penipu-penipu tersebut.
"Kepada masyarakat di Kabupaten Bengkalis tetaplah waspada dan berhati-hati. Kami tidak pernah melakukan modus seperti itu, apalagi sampai meminta uang tunai kepada masyarakat," ujar Kasmarni. #DISKOMINFOTIK
Berita Lainnya +INDEKS
Bupati Kampar Ucapkan Selamat Atas Terselenggaranya Rakerda PWI Tahun 2025
Bangkinang Kota - Bupati Kampar H Ahmad Yuzar memberikan ucapan selamat kepada Persatuan Wartawan.
Persiapan Pulang Ke Bangkinang, Jamaah Haji Sampaikan Ucapan Terima Kasih ke Petugas Atas Pelayanan
BATAM - mewakili Jamaah haji Kabupaten Kampar Ketua DPRD kabupaten Kampar H Ahmad Taridi yang men.
Wakili Bupati Kampar, Sekda Kampar Hadiri Rapat Koordinasi Kesiapan Bakti Religi dan Peduli Lingkungan Polda Riau
Pekanbaru — Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar, Hambali, SE., MBA., MH, menghadiri Rapat Ko.
Wabup Hj. Misharti Tinjau Evaluasi Lapangan Lomba Desa/Kelurahan
Tapung - Wakil Bupati Kampar Dr. Hj. Misharti, S,Ag, M, Si meninjau Proses Penilaian/evaluasi per.
Didampingi Bupati Kampar, Wakapolda Riau Pada Dialog Lingkungan dan Upacara Bakti Religi dan Peduli Lingkungan
KAMPAR KIRI HULU - Bupati Kampar Ahmad Yuzar,S.Sos,MT hadiri langsung selama dua dalam kegiatan B.
Wakil Bupati Kampar Kunjungi Pustu dan Puskesmas Di Kec. Kampar Kiri Tengah
Kampar Kiri Tengah - Wakil Bupati Kampar, Dr. Hj. Misharti, S.Ag. M.Si, melakuka.