pilihan +INDEKS
Meski Padat Penduduk, Kecamatan Marpoyan Damai Aman dari Konflik
PEKANBARU, acuannews.com - Kecamatan Marpoyan Damai hasil pemekaran pada 2003. Saat ini, pendudukan Kecamatan Marpoyan Damai berjumlah 129.966 jiwa.
Hal ini diungkapkan Camat Marpoyan Damai Fauzan, Rabu (11/10). "Luas wilayah Marpoyan Damai 27,79 Km persegi. Melihat perbandingan itu, artinya penduduk Marpoyan Damai sangat padat dengan berbagai macam etnis," katanya.
Marpoyan Damai memiliki 6 kelurahan, 76 RW, dan 331 RT. Marpoyan Damai merupakan salah satu pintu gerbang Pekanbaru.
Jumlah paguyuban yang terdaftar dalam Forum Kebangsaan Pekanbaru sebanyak 73 di Marpoyan Damai. Sampai saat ini, masalah atau riak-riak yang mengganggu stabilitas keamanan tidak ada.
"Hal ini sesuai dengan nama kecamatannya, Marpoyan Damai. Artinya, kedamaian bisa kami jaga dan bina untuk kebersamaan," ucap Fauzan. (Kominfo11/RD5)
Berita Lainnya +INDEKS
Satu-satunya di Riau, Sekolah Rakyat Dibangun di Kuantan Singingi
KUANSING - Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing) menjadi satu-satunya .
Politeknik Kampar Gelar Seminar “Guru Aman, Sekolah Nyaman” Tahun 2026
Bangkinang, Senin, 12 Januari 2026 — Politeknik Kampar menyelenggarakan seminar bertema &ld.
Bupati Kampar Pimpin Rapat Staf Sekaligus Persiapan Awal Hari Jadi Kabupaten Kampar ke-76 Tahun 2026
Bangkinang Kota – Bupati Kampar, Ahmad Yuzar,S.Sos MT memimpin Rapat Staf sekaligus Persiap.
Merajut Silaturrahmi, Menguatkan Integritas: Langkah Awal Kepala KUA Salo Zulfahmi
Salo, — Suasana Balai Nikah Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Salo tampak hangat pada Jum.
Bupati Kampar Sambangi Kementerian PU Ajukan Pembangunan Empat Ruas Jalan Strategis
Jakarta — Bupati Kampar Ahmad Yuzar, S.Sos., MT melakukan kunjungan kerja ke Kementerian Pe.
Melalui Zoomeeting, Pemkab Kampar Ikuti Panen Raya Bersama Presiden RI, Dukung Penuh Swasembada Pangan
Bangkinang Kota – Bupati Kampar Ahmad Yuzar, S.Sos., M.T. yang diwakili Asisten II Setda Ka.







