pilihan +INDEKS
PUPR Masih Inventarisir Titik Penyempitan Sungai Sail
PEKANBARU - Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Pekanbaru segera normalisasi Sungai Sail. PUPR Pekanbaru tengah melakukan inventarisir sejumlah hambatan yang membuat penyempitan di sepanjang aliran Sungai Sail.
Kepala Dinas PUPR Kota Pekanbaru, Indra Pomi Nasution menyebut pihaknya juga tengah melakukan negosiasi terhadap pemilik bangunan yang berada di sepanjang bantaran sungai.
"Nanti kita negosisiasikan dengan yang punya. Apakah harus dibayar atau mereka mengikhlaskannya. Rata-rata bangunan ini berada di bantaran sungai," ujar Indra Pomi, Rabu (23/6).
Pihaknya juga berkoordinasi dengan Badan Pertanahan Nasional guna menyelesaikan permasalahan ganti rugi dengan pemilik bangunan di bantaran sungai.
"Otomatis harus ada anggaran kita untuk menyelesaikan itu. Tapi belum ada pembicaraan, baru kita data saja," pungkasnya.
Ditambahkan Indra, jumlah bangunan yang berada di bantaran sungai tidak banyak. Hanya berkisar tiga rumah warga saja. Bangunan ini pun hanya semi permanen.
Berita Lainnya +INDEKS
Peduli Kemanusiaan, Baznas Riau Kirim Bantuan ke Tapanuli Selatan
PEKANBARU — Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Provinsi Riau kembali menunjukkan kepedulian.
Harga TBS Kelapa Sawit Mitra Swadaya Riau Naik Tembus Rp3.468 per Kg
PEKANBARU - Harga Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit mitra swadaya di Pro.
MBG Jadi Penggerak Pendidikan, dan Pengentasan Kemiskinan di Riau
PEKANBARU – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) tidak hanya berperan dalam peningkatan gizi .
Pemprov Riau Matangkan Pembentukan Tim Optimalisasi Pendapatan Asli Daerah
PEKANBARU – Pemerintah Provinsi Riau menggelar rapat persiapan pembentukan.
PEKANBARU -Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menekankan pentingnya penguatan fiskal daerah dan optimalisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) sebagai kunci menjaga keberlanjutan pembangunan. Penegasan ini disampaikan dalam Ra
KAMPAR - Kepolisian Daerah (Polda) Riau turut ambil bagian dalam panen.
Kemendagri Dorong Daerah Perkuat Fiskal dan Maksimalkan PAD 2026
PEKANBARU -Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menekankan pentingnya penguatan fiskal daerah da.







